Pemkab Pangandaran Rapat Kordinasi Persiapan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H Tahun 2023

Pemkab Pangandaran Rapat Kordinasi Persiapan Menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H Tahun 2023

Pangandaran, LINews – Bupati Jeje Wiradinata Pimpin Rapat Koordinasi dalam rangka persiapan menjelang hari Raya Idul Fitri, 1444 Hijriah Tahun 2023 Masehi, di dampingi Wabup H Ujang Endin Indrawan, bertempat di Aula Setda Desa Cintakarya, Kecamatan Parigi, Kabupaten Pangandaran, Selasa (11 /Maret /2023 ).

Bupati Pangandaran H Jeje Wiradinata menyampaikan, dalam rapat ini di laksanakan untuk membahas menjamin kenyamanan dan ke amanan bagi para wisatawan yang ada di Kabupaten Pangandaran. Sosialisasi untuk pengelola’an kantong parkir agar lebih optimal dalam pelaksana’annya imbuhnya.

Menurut Bupati , ” Mari kita terus melaksanakan koordinasi antara Polres dan Dishub, “Saya harapkan koordinasi terus berlanjut, Selain itu Pelaksanaan Sholat Ied akan dilaksanakan di alun-alun Parigi.

” Pada prinsipnya nanti Kidangpananjung jangan sampai di jadikan jalur utama yang datang jelasnya, Saya berharap koordinasi antara seluruh stakeholder berjalan baik, terutama diarea yang syarat akan kerawanan, “tandas Bupati.

Hadir pada pelaksana’an tersebut, Sekda Kab Pangandaran, DR. Drs. H. Kusdiana,M.M. Danlanud Wiriadinata, letkol Pnb Adi P Buana,SH,.M.H,.Pol. Ketua DPRD Pangandaran Asep Noordin, H.M.M. beserta Anggota. Dandim 0625/Pangandaran di Wakili Pasi Ops Kodim 0625/Pangandaran, Lettu Inf Dodi Supriyadi. Kapolres Pangandaran di Wakili Kabagops Polres Pangandaran, Kompol Dodi A. Kasat Lantas Polres Pangandaran, AKP Asep Nugraha. Dansub Denpom III/2-4 Banjar,Lettu Cpm Buhar. Danpos AL Pangandaran, Letda Laut Junaedi. Kasatpol Airud Pangandaran,AKP sugianto. Kepala Basarnas Pangandaran, Serka Edwin. Direktur utama PDAM Pangandaran, Drs Agus Teguh. Kepala pengadilan agama Ciamis, Drs. Asep Mujtahid,M.A. Mewakili kejaksaan Ciamis, Rismanto SH. Para Kepala SKPD Kab Pangandaran, Para Camat. Ketua APDESI Kab Pangandaran, Sugiyono. Ketua PHRI Kab. Pangandaran, Agus Mulyana ST. Ketua MUI Pangandaran, KH. Otong Aminudin.
Dan perwakilan pengadilan Negeri Ciamis.

Di tempat yang sang Wakil Bupati H. Ujang Endin Indrawan menambahkan,untuk situasi tidak hanya dimonitor, tetapi harus diantisipasi dengan penempatan petugas khusus di Madasari. Untuk tiketing, fokus kita harus keselamatan bukan retribusi.

”Saya berharap tolong koordinasikan, serta komunikasikan dengan baik mengenai tiketing,” tegasnya.

(**BD**)

Tinggalkan Balasan